Kata Kata Sedih Menyentuh Hati Banget
1. Kata Kata Sedih Menyentuh Hati Kekasih
A. Di tinggal terus
Mungkin bersama mu adalah suatu kebahagiaan, tetapi jika aku terus kau tinggalkan aku takan tahan.B. Sibuk
Maafkan aku yang terlalu berharap akan indahnya perhatian mu, meski aku tahu aku harusnya mendapatkan hak ku itu tapi kini akupun rela meskipun harus melepas mu.C. Kangen
D. Hancur
Mencintaimu aku rela korban kan waktuku, hartaku, juga hidupku. Tetapi untuk mencintaiku kamu rela mengorbankan diriku untuk orang lain.E. Pupus
Pernah aku berharap akan janjimu dulu, menerima ku apa adanya dan menjadikan ku yang terakhir. Tapi mengapa setelah ada dia kamu berubah, kini kau pun tega membagi waktu mu untuku demi bersamanya.Baca Juga : Kumpulan Kata Kata Rindu Terlengkap
2. Kata Kata Sedih Menyentuh Hati Wanita
A. Kini Ada Dia
Melihat mu adalah hal yang membuat ku bahagia, namun melihat mu bersamanya membuat ku hancur tak berdaya.B. Jangan Menangis
Usaplah air matamu, disini ada aku yang menemani hingga masa tuamu.C. Aku
Meskipun ku tahu ada banyak orang yang lebih tampan dariku, namun tak pernah ada yang bisa menandingi cintaku padamu.D. Kamu Cantik
Kamu adalah wanita paling cantik yang pernah aku temui, namun kecantikan mu membuatku takut akan kehilangan mu.E. Mungkinkah
Baca Juga : Ucapan Ulang Tahun Untuk Suami Yang Kamu Sayangi
3. Kata Kata Sedih Menyentuh Hati Bikin Nangis
A. Kecewa
Hari itu adalah hari aku mengenalmu, kemarin adalah hari aku tertawa bersamaku, tetapi hari ini kau membuatku hancur karena telah meninggalkan ku.B. Marah
C. Ikhlas
Harusnya saat ini aku membencimu, namun karena kamu adalah orang yang paling spesial di hatiku, berkhianat pun tetap aku maafkan. Meskipun sekarang kita hanya bisa sebagai teman.D. Pergilah
Kejarlah mimpi mu, gapailah bahagia mu, larilah menjemput cintamu, tinggalkan aku disini yang hanya kamu butuhkan saat hatimu luka.E. Salah Memilih
Kukira diriku adalah orang terakhir yang kau cintai, nyatanya aku kau tinggalkan. Kukira diriku adalah orang yang dapat membimbing mu ke jalan yang lebih baik, nyatanya kamu memperlakukan ku lebih buruk, dan nyatanya kini kamu telah pergi.Baca Juga : Doa Untuk Orang Tua Bahasa Indonesia Simple
4. Kata Kata Sedih Menyentuh Hati Pacar
A. Sibuk
Kabari aku setelah kesibukan mu selesai, kabari aku setelah keseruanmu usai.B. Takut
Selain takut kau meninggalkanku, aku juga sangat takut ada orang yang lebih baik dalam mencuri hati mu.C. Keluar Masuk
Aku bukan pompa, yang seenaknya kamu masuki hatinya, aku juga bukan botol kecap yang seenaknya kamu keluarin perasaanya. Aku wanita yang butuh cinta.D. Fokus Cintaku
E. Kenyataan
Cinta itu tentang apa yang kamu rasakan, bukan apa yang aku tanyakan, cinta itu sebuah perasaan bukan omong kosong yang kamu ucapkan.Baca Juga : Kata Kata Gombal Buat Pacar Yang Bikin Leleh Hatinya
5. Kata Kata Sedih Menyentuh Hati Tentang Cinta
A. Cinta Satu Hari
B. Lebih Baik
Aku merasa akan jauh lebih baik engkau jujur, meski akan membuat ku hancur. Daripada harus tertawa karena dusta.C. Kulkas
Seandainya hatiku ini seperti air saat ini pasti sedang aku kulkas, karena hancur setelah kamu putusin.D. Beras Jatah
Di balik tawaku yang terdengar keras, ada sebuah hati yang menangis dengan keras. Karena cintamu kau tukarkan dengan harga beras.E. Jodoh Orang
Aku tidak takut dengan apapun, kecuali takut sudah menahan pedih mencintaimu namun pada akhirnya kamu bukan di takdirkan untuk ku.
Baca Juga : Pacaran Anak Zaman Sekarang.! Kamu Pasti Salah Satunya