Kata Kata Cinta Bahasa Jawa Dan Artinya
Tresno iso gae uwong dadi temuo, tresno yo iso gae uwong ngalem koyo cah cilik. (Cinta bisa membuat seseorang menjadi dewasa, cinta juga bisa membuat dewasa menjadi kekanak-kanakan.)
Baca Juga: Kata Kata Bijak: Cinta, Kehidupan, Lucu, +1000 Lainya
Baca Juga: Kata Kata Tresno Bahasa JawaAngger jeneng seng sering mbok sebut neng dungomu uduk jodo mu, paling wong seng sereng nyebot jebengmu neng dongane kui jodo mu seng tenanan. (Jika nama yang sering kau sebut dalam doa mu bukan jodoh mu, mungkin orang yang sering menyebut namamu dalam doa nya, adalah jodoh mu yang tulus.) Angger omonganmu koco ne atimu, dadekno apik, ojo nyia-nyiakne wektumu ge nunda awakmu ngucapne tresnomu. (Setiap katamu cerminan hatimu, jadikan berarti, jangan sia siakan waktu mu untuk menunda-nunda pernyataan cintamu.)
Nek tresno kui kudu ndueni, kui jenenge uduk tresno, tapi gor kepinginane dewe. (Kalau cinta itu harus memiliki, itu namanya bukan cinta, namun hanyalah obsesi tersendiri.) Seneng kui penak, opo seng gae awakmu guyu ojo di colke. (Bahagia itu sederhana, apa yang membuat mu tersenyum jangan lepaskan.)
Baca Juga: Kata Kata Bijak Pejuang Cinta Bahasa Jawa Dan Artinya
Baca Juga: Kata Kata Sedih Bahasa Jawa Dan ArtinyaMencintai merupakan hal yang paling istimewa, walaupun terkadang terdapat rasa sakit ketika di hianati. Sepertinya saya tidak akan mengulas patah hati karena akan melenceng pada topik ini.
Baca Juga: Kata Kata Nyindir Pake Bahasa JawaYakinlah, rupa, harta, semua itu bisa di perbaiki, namun kebahagiaan tidak akan ternilai harganya. Berapapun orang akan membeli jika saya lebih baik tidak memiliki uang daripada tidak bahagia. Nah itulah kata kata cinta bahasa jawa dan artinya, semoga dengan artikel ini Anda dan pasangan akan lebih bahagia.