Begini Cara Menghapus Like Di Facebook
- Buka dan login ke Facebook.
Untuk bisa memulai proses hapus like di Facebook ini kalian pun harus login ke akun yang di gunakan menyukai postingan tadi.
- Cari postingan yang ingin di hapus likenya, klik tombol jempol yang tadi di gunakan untuk like.
Tombol like tersebut jika sebelumnya sudah di pencet untuk menyukai kemudian di pencet lagi sama dengan menbatalkan likenya.
- Selesai, kalian telah berhasil menghapus like.
Saat ini postingan yang tadinya sudah di like telah berhasil dihapus lagi likenya seperti sebelumnya.
Baca Juga: Cara Mendapatkan Like Banyak Di Facebook Lewat HpIngin bertindak asal juga takut salah, di liputi rasa gengsi jadinya malah deg-deg an gak karuan. Tapi sekarang semuanya jadi beres karena sudah bisa batalin likenya. Terus kalau untuk menghapus like orang di fb kita apakah bisa? Untuk saat ini cara menghapus like seseorang di fb kita belum bisa di lakukan, namun aku punya solusinya.
Baca Juga: Cara Mendapatkan Like Banyak Di Facebook Tanpa Auto LikeTerdengar sedikit konyol, namun hanya itulah cara terbaik untuk saat ini terkait tidak bisanya menghapus like orang di status fb kita. Ataupun jika kalian benar-benar tidak ingin postingan kalian di sukai oleh orang tersebut, kalian bisa memblokirnya. Dengan begitu semua like, komentar, dan apapun yang pernah ia lakukan dengan akun kalian akan langsung hilang.